Mengukur intensitas cahaya menggunakan LX-90 Digital ini menjadi sangat menyenangkan , karena LX-90 sendiri mempunyai fitur fast response sehingga anda tidak perlu menunggu terlalu lama untuk mengetahui hasil dan meneliti tingkat intensitas cahaya lainnya . Alat portabel dengan layar LCD yang akan memudahkan melakukan penelitian , jika anda melakukan penelitian intensitas cahaya menggunakan alat ini, anda hanya akan membutuhkan 1 orang peneliti saja tanpa perlu merepotkan banyak orang, dan dengan cepat anda akan mendapatkan hasil dengan akurat .
Pengukur intensitas cahaya ini sama persis seperti pengukur intensitas cahaya seri LX-1010B hanya saja pada pengukur intensitas cahaya LX-90 mempunyai fitur fast response yang akan mempercepat pembacaan hasil pengukuran dan tentu saja ini akan menambah kenyamanan pengguna . LX-90 sendiri mampu mengukur intensitas cahaya dengan range 1 ~ 100,000 Lux .
Ukur Intensitas Cahaya dengan Menggunakan LX-90 Digital
Fitur utama :
Portabel
Fast Respon yang akan menambah kenyamanan anda saat melakukan penelitian .
Mempunyai panjang kabel yang akan membantu anda pada saat penelitian .
Layar besar , memudahkan pada saat pembacaan .
Spesifikasi :
3-1/2 digit LCD 18mm
Range: 1 ~ 100,000 Lux
Akurasi: ≤ 10.000 Lux, ± (4% RDG +10 digit)
> 10.000 Lux, ± (5% RDG +10 digit)
Resolusi: 1Lux
Repeatability: ± 2%
Suhu Karakteristik: ± 0,1% / ℃
Waktu Sampling: 0,5 detik
Detektor foto: satu foto silikon
dioda dengan fliter
Dimensi: 130Lx72Wx30H (mm)
Over-masukan: Indikasi “1”
mohon info harga produk ini dengan pembanding harga produk sejenis lainnya.
silahkan e-mail kebutuhan alat yang bapak butuhkan ke ajengsripusparini@gmail.com .